DOMPU SINAR PENA.COM -
Dalam rangka mengoptimalkan pemanfaatan air guna kebutuhan budidaya pertanian pangan dan Holtikultura,Dinas
Pertanian dan Perkebunan ( Distanbun) kabupaten Dompu belum lama ini ( November
2023 ) , telah menyalurkan alat Pompa Air
kepada para kelompok tani yang berada dibeberapa tempat dikabupaten Dompu.
“ Kelompok tani yang mendapat bantuan sarana dan prasarana
Pompa Air di antaranya adalah kelompok
Tani Bawang di Desa Riwo Kec. Woja, Kelompok Tani di Desa Kramat Kec. Kilo,”ujar
Sekretaris Distanbun Dompu, Syahrul Ramadhan, SP, M. Si melalui Washap-nya kepada Sinar Pena. Com
Kamis, (28/12/23) petang.
Dikatakan bahwa bantuan pompa air itu sebagai bagian dari
upaya optimalisasi pemanfaatan potensi
air dengan kondisi iklim dan cuaca yang tidak menentu serta mendukung proses
budidaya Pajale. Padi, Jagung, Kedelai serta tanaman holtikura lainnya. (ory)
Posting Komentar